SIEGA UNIKA mengadakan Kegiatan Pengabdian Masyarakat Computational Thinking
Kegiatan Pengabdian Masyarakat Computational Thinking Bagi Guru Inspiratif Kerjasama Dengan MGMP Informatika Tingkat SMP Dinas Pendidikan Kota Semarang yang dilaksanakan di SMP Negri 39 Semarang. Acara ini bertujuan untuk membekali guru-guru dalam menghadapi kurikulum merdeka. Computational Thinking (CT) adalah suatu proses berpikir yang terstruktur dan sistematis yang digunakan untuk memecahkan masalah dengan cara yang logis, […]
SIEGA UNIKA mengadakan Kegiatan Pengabdian Masyarakat Computational Thinking Read More »